Ciri - Ciri Penyakit Maag Ringan Serta Cara Pencegahan Nya
Maag memang kerap menjadi salah satu jenis penyakit yang mematikan terutama jenis maag kronis atau level tinggi. Pada kesempatan kali ini akan Saya berikan beberapa ciri ciri penyakit maag namun bukan Magh kronis melainkan jenis penyakit maag tinggat rendah (Magg ringan) dan berikut adalah ciri cirinya:
1. Akan terasa sakit ketika buang air besar
2. Sering mual mual bahkan sampai muntah
3. Perut terasa kembung hingga dapat mengurangi nafsu makan
4. Terasa nyeri dan perih pada bagaian dada dan perut
5. Perut sakit sampai ke ulu hati
6. Lidah seperti berlendir dan mengeluarkan bau busuk
7. Merasa kenyang ketika sedang makan
8. Mudah terasa sakit pada bagian perut yang teramat hebat bahkan sampai ke tulang
9. Merasa panas pada bagian epigastrium serta tidak nyaman
Sembilan ciri ciri diatas Merupakan jenis penyakit Magh yang biasa dirasakan oleh penderita maag ringan, maka dari itu kamu bisa menguranginya dengan cara mengatur pola makan yang baik seperti:
1. Menghindari makanan yang langsung masuk ke lambung seperti: Nasi keras, Ketan, jagung dan ubi talas
2. Menghindari makanan yang mengandung protein hewani seperti: daging berlemak, ikan asin dan ikan pindang
3. Menghindari makanan yang mengandung gas serta serat terlalu tinggi: sayur sayuran ( Sawi, Kol. nangka muda)
4. Jangan makan buah buahan seperti: Nangka, pisang Ambon serta durian
5. Menghindari beberapa minuman yang mengandung soda dan alkohol seperti: Susu, Anggur putih dan kopi
6. Menghindarin makan makanan yang pedas
7. Menghindari buah-buahan yabg terasa asam atau kecut
8. Menghindari makanan yang sulit dicerna oleh lambung, jika hal tersebut terjadi maka akan memperlambat dan menimbulkan penyakit asam lambung. Makanan tersebut seperti: makan berlemak tinggi, kue tart, coklan dan keju
Kesimpulan
jika anda menemukan beberapa gejala yang menyerupai diatas, hendaknya lakukan pencegahan dengan cara menagtur pola makan yang baik, perlu kamu tahu.. penyakit maag jenis ini bisa menyerang siapa saja tanpa memandang usia. jadi maksimalkan dan atur jadwal makan anda secara teratur.
HALAMAN SELANJUTNYA:
#Iklan
#Iklan